Tujuan Program Studi

  1. Menghasilkan lulusan tadris matematika yang unggul, inovatif, dan profesional yang mencerminkan nilai-nilai Islam, serta menguasai integrasi keilmuan matematika dengan sains dan kearifan lokal.
  2. Menghasilkan penelitian transdisiplin dan publikasi ilmiah bidang tadris matematika yang mencerminkan nilai-nilai Islam, terintegrasi dengan sains dan kearifan lokal.
  3. Mewujudkan kemitraan strategis bagi pengembangan dan pemberdayaan masyarakat dalam bidang tadris matematika yang mencerminkan nilai-nilai Islam, terintegrasi dengan sains dan kearifan lokal
  4. Mewujudkan jalinan kerja sama lokal maupun nasional dengan berbagai pihak.